IBX5980432E7F390 Vivo V7+ dan Lawan dari Xiaomi - Trend Xiaomi

Vivo V7+ dan Lawan dari Xiaomi

trendxiaomi.blogspot - Vivo V7+ yang merupakan hape flagship dari Vivo smartphone, hari Kamis, 28 September 2017 resmi dilaunching di Jakarta. Acara launching dengan bertabur bintang artis dan band ternama tersebut disiarkan hampir semua televisi swasta nasional.
Vivo V7+ vs Xiaomi
Vivo V7+ vs Xiaomi
Hp Vivo V7+ dijual dengan banderol harga Rp.4.699.000,- dan saat ini penjualannya masih sistem pre-order. Lalu spesifikasi dan fitur apa saja yang ditawarkan hp yang diklaim Vivo sebagai smartphone pertama di dunia dengan kamera selfie 24MP ini, mari kita lihat :


Jaringan
GSM / HSPA / LTE
Dirilis
Bulan September 2017
Ukuran body
155.9 x 75.8 mm
Ketebalan body
7.7 mm
Berat
160 gram
SIM Card
Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
Type Layar
IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran Layar
5.99 inchi
Resolusi dan kerapatan Layar
720 x 1440 pixels, 269 ppi
Multitouch
Ya
Proteksi Layar
Corning Gorilla Glass 4
Operating system
Android 7.1 (Nougat)
Chipset
Qualcomm Snapdragon 450
CPU
Octa-core 1.8 GHz Cortex-A53
GPU
Adreno 506
Card slot
microSD, up to 256 GB (dedicated slot)
RAM
4 GB RAM
Internal storage
64 GB
Kamera Utama
16 MP, f/2.0, phase detection autofocus, LED flash
Fitur Kamera
1/3" sensor size, 1.0 µm pixel size, geo-tagging, touch focus, face detection, HDR
Kemampuan Video
1080p@30fps
Kamera Depan
24 MP, f/2.0
Loudspeaker
Ya
3.5mm jack
Ya

- 32-bit/192kHz audio

- Active noise cancellation with dedicated mic
WLAN
Wi-Fi 802.11 b/g/n/ac, hotspot
Bluetooth
4.2, A2DP, LE
GPS
Yes, with A-GPS, GLONASS
Radio
FM radio
USB
microUSB 2.0, USB On-The-Go
Sensors
Fingerprint (rear-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass
Messaging
SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email
Browser
HTML5
Java
No

- MP4/H.264 player

- MP3/WAV/eAAC+/FLAC player

- Document viewer

- Photo/video editor
Baterai
3225 mAh Li-Ion non-removable
Colors
Champagne Gold, Matte Black

Sayang sekali, ada satu fitur bernama NFC yang tidak disertakan pada Vivo V7+. Padahal jika ditilik dari harganya yang di atas Rp.4 juta, selayaknya sudah dibenamkan fitur NFC ini.

Lalu dari sisi apa kita akan membandingkan produk terbaru dari Vivo ini dengan salah satu produk Xiaomi?
  • apakah membandingkan dari sisi salah satu fitur, misalnya chipset dan prosesor yang digunakan? 
  • apakah membandingkan dari sisi harga yang sama ?
  • atau kedua parameter tersebut kita gunakan sebagai perbandingan?
Jika membandingkan sesama chipset dan prosesor yang digunakan yaitu Qualcomm Snapdragon 450 octa-core 1.8 Ghz Cortex A53, maka lawan Vivo V7+ adalah Xiaomi Redmi 5.
Namun sayangnya seri Xiaomi Redmi 5 ini sampai awal Oktober 2017 masih sebatas rumor yang belum tahu kapan akan dirilis. Kalaupun nantinya Redmi 5 dirilis, spesifikasi dan fitur apa saja yang ditanamkan? dan berapa harga yang ditawarkan?

Jika membandingkan dari sisi harga, jelas dengan harga Vivo V7+ yang Rp.4.699.000,- maka akan didapat hape Xiaomi seperti Mi Max 2 yang harganya masih dibawah Vivo V7+.


0 Komentar Untuk "Vivo V7+ dan Lawan dari Xiaomi"

Post a Comment